Main Article Content
Abstract
Tinitus merupakan persepsi suara yang didengar oleh telinga penderita tanpa adanya stimulus eksternal. Suara yang didengarkan mungkin terasa tidak nyaman, keras, menakutkan atau bahkan menyakitkan bagi penderita. Kebisingan yang konstan dan mengganggu dapat menyebabkan gangguan dalam segi kualitas hidup pasien. Prevalensi penderita yang merasa kualitas hidupnya terganggu adalah 15-20% dari keseluruhan penderita tinitus. Salah satu bentuk dampak yang sangat berpengaruh adalah gangguan psikologis. Terdapat beberapa laporan yang menunjukkan bahwa penderita tinitus yang mengalami gangguan psikologis memiliki prevalensi yang tinggi.
Metode yang digunakan pada penelitian ini adalah studi literatur. Sampel dalam penelitian ini adalah artikel-artikel jurnal yang membahas tentang tinitus, kesehatan mental, dan pengaruh antar keduanya. Literatur artikel berupa artikel dari jurnal internasional yang terindikasi dalam SINTA, DOAJ, Scopus, Thomson Reuters, Elsevier, Springer, Wiley Online Library, dan Taylor Frances yang diterbitkan pada tahun 2017-2022.
Hasil penelitian dari seluruh jurnal yang digunakan menunjukkan hasil yang positif mengenai adanya hubungan antara tinitus dengan kesehatan mental. Berbagai gejala gangguan psikologi dapat terjadi kepada penderita tinitus. Namun tidak diketahui apa muncul terlebih dahulu diantara tinitus dan gejala gangguan psikologi tersebut.
Kesimpulan penelitian ini adalah terdapat hubungan antara tinitus dan kesehatan mental.
Article Details
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.
References
2. Aazh H, Moore BCJ. Thoughts about suicide and self-harm in patients with tinnitus and hyperacusis. J Am Acad Audiol. 2018;29(3):255–61.
3. Strumila R, Lengvenytė A, Vainutienė V, Lesinskas E. The role of questioning environment, personality traits, depressive and anxiety symptoms in tinnitus severity perception. Psychiatr Q. 2017;88(4):865–77.
4. Li YL, Hsu YC, Lin CY, Wu JL. Sleep disturbance and psychological distress in adult patients with tinnitus. J Formos Med Assoc. 2022;121(5):995–1002.
5. Mavrogeni P, Maihoub S, Tamás L, Molnár A. Tinnitus characteristics and associated variables on Tinnitus Handicap Inventory among a Hungarian population. J Otol. 2022;(xxxx).
6. Karaaslan Ö, Kantekin Y, Hacımusalar Y, Dağıstan H. Anxiety sensitivities, anxiety and depression levels, and personality traits of patients with chronic subjective tinnitus: a case-control study. Int J Psychiatry Clin Pract [Internet]. 2020;24(3):264–9. Available from: https://doi.org/10.1080/13651501.2020.1757117
7. Oosterloo BC, Croll PH, de Jong RJB, Ikram MK, Goedegebure A. Prevalence of Tinnitus in an Aging Population and Its Relation to Age and Hearing Loss. Otolaryngol - Head Neck Surg (United States). 2021;164(4):859–68.
8. Park HM, Jung J, Kim JK, Lee YJ. Tinnitus and Its Association With Mental Health and Health-Related Quality of Life in an Older Population: A Nationwide Cross-Sectional Study. J Appl Gerontol. 2022;41(1):181–6.
9. Szibor A, Mäkitie A, Aarnisalo AA. Tinnitus and suicide: An unresolved relation. Audiol Res. 2019;9(1):222.
10. Haider HF, Ribeiro SF, Hoare DJ, Fialho G, Hall DA, Antunes M, et al. Quality of life and psychological distress in portuguese older individuals with tinnitus. Brain Sci. 2021;11(7).
11. Ivansic D, Besteher B, Gantner J, Guntinas-Lichius O, Pantev C, Nenadic I, et al. Psychometric assessment of mental health in tinnitus patients, depressive and healthy controls. Psychiatry Res [Internet]. 2019;281(July):112582. Available from: https://doi.org/10.1016/j.psychres.2019.112582
12. Han KM, Ko YH, Shin C, Lee JH, Choi J, Kwon DY, et al. Tinnitus, depression, and suicidal ideation in adults: A nationally representative general population sample. J Psychiatr Res [Internet]. 2018;98:124–32. Available from: https://doi.org/10.1016/j.jpsychires.2018.01.003
13. Ciminelli P, Machado S, Palmeira M, Carta MG, Beirith SC, Nigri ML, et al. Tinnitus: The Sound of Stress? Clin Pract Epidemiol Ment Heal. 2018;14(1):264–9.
14. Aazh H, Moore BCJ. Tinnitus loudness and the severity of insomnia: a mediation analysis. Int J Audiol [Internet]. 2019;58(4):208–12. Available from: https://doi.org/10.1080/14992027.2018.1537524